Perbandingan Kualitas Pelayanan Administrasi Kependudukan

Raja Ilyas Aman, Adianto ', Endang Sulistianingsih, Zulkarnaini '

Abstract


Tujuan penelitian iniuntuk mengetahui dan menganalisis perbandingan kualitas pelayanan administrasi kependudukanantara Sistem Siak Online dan Sistem Manual di Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru. Penelitianini menggunakan metode kuantitatif melalui penyebaran kuisioner. Setelah data tersebut terkumpul,data tersebut dikelompokkan dan ditabulasikan menurut jenis dan macam data tentang fenomenayang berhubungan dengan perbandingan kualitas pelayanan administrasi kependudukan. Hasilpenelitian menunjukkan pelayanan administrasi kependudukan dengan Sistem Siak Online jauhlebih baik dari Sistem Manual.

Kata Kunci: administrasi kependudukan, kualitas pelayanan, Sistem Siak Online, Sistem Manual


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JKP UNRI Indexed by:

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Flag Counter