PELAYANAN PRIMA SANTUNAN KECELAKAAN
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahuidan menganalisis yang mempengaruhi pelayanan prima terhadap pelayanan santunan kecelakaanlalu lintas jalan di PT. Jasa Raharja (persero) cabang Riau. Penelitian ini dilaksanakan di PT. JasaRaharja (persero) cabang Riau. Dimana yang menjadi informan adalah korban kecelakaan, orangtua korban (ahli waris), masyarakat umum. pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dankuisioner, setelah terkumpul kemudian dianalisis dengan menggunakan analisis diskriftifkualitatif.dan dilakukan uji regresi linear sederhana kuantitatif. Dari hasil yang diperoleh bahwaterdapat pengaruh pelayanan prima terhadap pelayanan santunan kecelakanan lalu lintas jalan diPT. Jasa Raharja (persero) cabang Riau.
Kata Kunci: pelayanan prima, santunan kecelakaan, lalu lintas jalan
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.