ACTIVE LEARNING GURU EKONOMI DI PROPINSI RIAU

Rr Sri Kartikowati

Abstract


Bagaimana guru-guru di Propinsi Riau berinovasi?. Tulisan ini bertujuanmenjelaskan pertanyaan tersebut. Guru-guru Ekonomi di Propinsi Riau berinovasidengan cara menggunakan strategi pembelajaran aktif atau active learning di kelas.Data penelitian sekunder ini diperoleh dari laporan 32 peserta program follow-upsetelah mengikuti kegiatan ‘Workshop on Economic Education for EconomicTeachers in Riau Province’ yang diselenggarakan oleh FKIP Universitas Riau, tahun2008-2010. Analisis data menghasilkan: (1) Guru mampu berinovasi dalam prosespembelajaran Ekonomi dengan menggunakan strategi active learning danpenerapan model-model pembelajaran yang lebih melibatkan partisipasi siswa.Proses pembelajaran aktif berlangsung menyenangkan, interaktif, dan siswa lebihbersemangat; (2) Selain tujuan belajar tercapai, kompetensi sosial siswa lebihtereksplorasi, dan muncul sikap positive interdependence.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.