PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DALAM ANNUAL REPORT SERTA PENGARUH POLITICAL VISIBILITY DAN ECONOMIC PERFORMANCE
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat pengungkapan informasipertanggungjawaban sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility) dalamAnnual Report serta menguji beberapa faktor penentu pengungkapan tersebut, yaitupolitical visibility yang diproksikan dengan ukuran perusahaan dan tipe industri daneconomic performance yang diproksikan dengan return industri.Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar pada Bursa EfekIndonesia periode 2006. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakanstratified random sampling method. Sebanyak 32 annual report perusahaan telahdianalisis dengan menggunakan program multiple regretion (regresi berganda).Hasil penelitian menunjukkan bahwa political visibility dan economic performanceberpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan CSR dalam annual report.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.