PROGRAM BANTUAN KEUANGAN DESA DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

Bobby Satya Mardi, Zulkarnaini '

Abstract


Penelitianmenggunakan teori Van Meter dan Van Horn. Penelitian ini masuk dalam jenis penelitian kualitatif,responden dari pendamping desa serta pengurus PPD di desa. Dasar pengambilan responden iniadalah pertimbangan mereka yang terpilih dan dianggap paling mengetahui mengenai masalahyang diteliti dengan metode purposive sampling. Analisis data dalam penelitian ini yangmenggunakan pendekatan kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pelaksanaanProgram Bantuan Keuangan Kepada Desa Muda Setia Kecamatan Bandar Sekijang KabupatenPelalawan Provinsi Riau dan berdasarkan sub indikator tahap persiapan program cukup maksimaldilaksanakan. Faktor yang menghambat, yaitu faktor sosialisasi, faktor fasilitas pendukung. Dampakpelaksanaan program cukup baik dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.

Kata Kunci: bantuan keuangan, desa, kesejahteraan masyarakat


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.